Asuransi Sinar Mas sejak tahun 2015 secara konsisten menyelenggarakan berbagai kegiatan edukasi Literasi & Inklusi Keuangan di berbagai daerah di Indonesia. 

Hal ini adalah sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan literasi keuangan kepada seluruh lapisan masyarakat.


Berita Literasi Keuangan

16 October 2024

Literasi Keuangan dan Forum Komunikasi Industri Jasa Keuangan Sumatera Utara

Padang Sidempuan, 16 Oktober 2024 - Dalam rangka mendukung Forum Komunikasi Industri Jasa Keuangan Sumatera Utara yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (@ojkindonesia), Asuransi Sinar Mas berpartisipasi menjadi salah satu narasumber untuk ...

Lihat Selengkapnya
02 October 2024

Literasi Keuangan Bagi Masyarakat Desa Sukajaya, Kecamatan Kedurang Ilir, Bengkulu

Bengkulu, 2 Oktober 2024 - Dalam rangka mendukung Gerakan Nasional Cerdas Keuangan (GENCARKAN), Otoritas Jasa Keuangan (OJK) @ojkindonesia bersama Asuransi Sinar Mas, Bank Indonesia, dan Bank Bengkulu menyelenggarakan kegiatan literasi keuangan kepad...

Lihat Selengkapnya
27 September 2024

Asuransi Sinar Mas Gelar Literasi Keuangan dan Bagikan 337 Asuransi MikroBagi Siswa dan Nelayan di Kota Sorong, Papua Barat Daya

Sorong, 26 September 2024 - Asuransi Sinar Mas melanjutkan gelaran kegiatan literasi keuangan di Kota Sorong, Papua Barat Daya. Literasi keuangan kali ini diberikan bagi siswa dan guru di SD Negeri 4 Sorong (25/9/2024) serta bagi para nelayan (26/9/2...

Lihat Selengkapnya
26 September 2024

Literasi Keuangan Bagi Nelayan di Kota Sorong

Sorong, 26 September 2024 - Asuransi Sinar Mas melanjutkan kegiatan literasi keuangan di Kota Sorong, Papua Barat Daya. Pada hari kedua, Asuransi Sinar Mas menyelenggarakan literasi & inklusi keuangan bagi para nelayan di Dinas Perikanan Kota Sor...

Lihat Selengkapnya
20 September 2024

Asuransi Sinar Mas Gelar Literasi Keuangan dan Bagikan 315 Asuransi Mikro di Kendari

Kendari, 20 September 2024 - Asuransi Sinar Mas menyelenggarakan kegiatan literasi keuangan bagi para pelajar di SMP Frater Kendari, Sulawesi Tenggara. Melalui literasi keuangan, Asuransi Sinar Mas menanamkan pentingnya mengelola keuangan sejakd ini ...

Lihat Selengkapnya
24 August 2024

Literasi Keuangan bagi Warga Desa Bende di Kabupaten Kolaka, Sulawesi Tenggara

24 Agustus 2024, Menyambut Bulan Inklusi Keuangan, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sulawesi Tenggara bersama dengan PT Asuransi Sinar Mas dan Forum Komunikasi Industri Jasa Keuangan (FKIJK) memberikan literasi keuangan bagi 110 warga Desa Bende, Kecamat...

Lihat Selengkapnya
17 July 2024

Literasi Keuangan Bagi Nelayan di Kabupaten Belitung Timur

17 Juli 2024, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) bersama dengan PT Asuransi Sinar Mas memberikan literasi keuangan bagi para nelayan di Kabupaten Belitung Timur. Selain memberikan edukasi mengenai asuransi, Asuransi Sinar Mas juga memberikan Asuransi Mikro...

Lihat Selengkapnya
27 June 2024

Asuransi Sinar Mas dan Asuransi Sinar Mas Unit Usaha Syariah Berikan Literasi Keuangan Bagi Siswa/i Yayasan Perintis Pendidik Nusa

Bogor, 27 Juni 2024 - Dalam rangka mendukung program Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Asuransi Sinar Mas dan Asuransi Sinar Mas Unit Usaha Syariah memberikan Literasi Keuangan bagi siswa/i SD, SMP dan SMA Yayasan Perintis Pendidik Nusa di Desa Asten, Ci...

Lihat Selengkapnya
04 April 2024

Bedug Cinta Ramadhan 2024 bersama anak-anak Dhuafa

04 April 2024 - Di bulan suci Ramadhan yang pernah berkah ini, semangat berbagi dan peduli terhadap sesama terus dihidupkan. Komunitas Perempuan Peduli dan Berbagi (KPPB) melaksanakan kegiatan sosial dan berbagi yang bertemakan "Bedug Ci...

Lihat Selengkapnya