NGOLAM Episode 11 : Perlukah Asuransi Kesehatan Tambahan Saat Sudah Punya BPJS Kesehatan?
Lihat Lebih Lengkap Produk Simas Sehat
Semua perusahaan tentunya menempatkan karyawan sebagai aset. Memiliki karyawan sehat dan produktif menjadi impian setiap perusahaan.
Namun demikian risiko sakit akan selalu ada. Peran asuransi kesehatan menjadi satu hal penting yang perlu disiapkan oleh perusahaan demi memberikan jaminan perlindungan kesehatan bagi karyawan. Jaminan asuransi kesehatan komersil yang lengkap dapat menjadi opsi tambahan selain jaminan dari BPJS Kesehatan.
Apa saja yang harus diperhatikan saat memilih asuransi kesehatan yang tepat untuk karyawan?
Simak pembahasannya secara detail dalam Podcast NGOLAM mengenai Asuransi Kesehatan Untuk Karyawan, bersama seorang praktisi asuransi kesehatan yang telah berpengalaman lebih dari 25 tahun, Ibu Dumasi M M Samosir, Ir, AAI(K), AAAI(J), QIP, ICHU, ICPU, CRGP, CWM, Direktur PT Asuransi Sinar Mas di channel Youtube Asuransi Sinar Mas
Obrolan ini juga dapat didengarkan melalui Spotify #Ngolam
PT Asuransi Sinar Mas berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan.
Youtube
Fanpage
Spotify